Jumat, 02 November 2012

mengadaptasi organisasi pada pasar sekarang

1. Membangun Organisasi dari Bawah ke Atas
  • organisasi atau strukturisasi dimulai dengan menentukan pekerjaan apa yang perlu dilakukan dan kemudian membagi tugas di antara kalian bertiga ini disebut pembagian tugas(Division Of Labor).
2. Organisasi yang berubah-ubah
  • sebagian besar dari perubahan itu disebabkan oleh lingkungan bisnis yang berubah-ubah ,termasuk persaingan yang semakin global dan perubahan teknologi yang lebih cepat.
3. Perkembangan Desain Organisasi
  • pertumbuhan bisnis menyebabkan apa yang disebut dengan Ekonomi skala , yaitu situasi dimana perusahaan dapat mengurangi biaya produksi apabila mereka dapat membeli bahan mentah dalam jumlah besar .
4. Prinsip-prinsip Organisasi Fayol
  • kesatuan perintah
  • hierarki otoritas
  • Divisi tenaga kerja
  • Subordinasi kepentingan individual dengan kepentingan umum.
  • otoritas
  • tingkat sentralisasi
  • saluran kominikasi yang jelas
  • tata tertib
  • keadilan
  • esprit de corps
5. Prinsip-prinsip  Organisasi Weber yang mirip dengan prinsip Fayol
  • deskripsi pekerjaan
  • peraturan tertulis , garis pedoman keputusan , dan catatan yang mendetail
  • prosedur, peraturan , dan kebijakan yang konsisten
  • promosi dan susunan kepegawaian yang didasarkan pada kualifikasi
6. Mengubah Prinsip Menjadi Rancangan Organisasi
  • banyak perusahaan masih diorganisasi seperti itu , dengan segala hal yang telah ditentukan dalam sebuah hierarki .
  • Hierarki : sistem yang menempatkan satu orang berada di puncak organisasi dan ada susunan yang bertingkat atau berurutan dari atas ke bawah menuju para manajer dan orang lain yang bertanggung jawab kepada orang itu .
  • Rantai Komando : Garis otoritas yang bergerak dari atas hierarki menuju tingkat terendah .
  • Birokrasi : organisasi yang memiliki banyak lapisan manajer yang menentukan peraturan dan mengawasi semua keputusan
7. Isu-Isu yang terlibat dalam strukturisasi organisasi
  • Sentralisasi versus Desentralisasi Otoritas
  • Rentang Kendali
  • Struktur organisasi yang tinggi versus datar
  • Departementalisasi
8. Model - model Organisasi
  • Organisasi Jalur
  • Organisasi Jalur dan Staf
  • organisasi gaya Matriks
  • tim-tim mandiri lintas fungsional
9. Mengatur Interaksi Antarperusahaan
  • jejaringan : menggunakan teknologi komunikasi dan cara lain untuk menghubungkan organisasi-organisasi dan memungkinkan mereka untuk bersama-sama mencapai objektif umum .
  • Real Time :saat sekarang atau waktu aktual saat sesuatu terjadi
  • Transparasi : konsep yang begitu terbuka dengan perusahaan yang begitu terbuka dengan perusahaan lain yang bekerja sama dengannya
  • korporasi virtual : jaringan organisasi temporal yang terdiri atas perusahaan-perusahaan yang dapat digantikan yang bergabung dan pergi sesuai kebutuhan
  • Benchmarking : Membandingkan praktik proses , dan produk satu organisasi dengan prktik proses , dan produk organisasi terbaik di dunia .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar